Blogger Plagiat, Apa Kata Dunia?

Dikirim Oleh: Unknown on Senin, 12 Maret 2012



Nah, pada hari ini, kami akan membahas tentang para blogosphere yang suka co-pas. He he he,…Nah lo, langsung aja sobat. Kita udah susah-susah buat artikel, ada yang co-pas, huh,… Kesel dech rasanya. Kalau masih mau mencantumkan link for reference sih gak apa-apa. Udah co-pas, gak ijin lagi. Siapa gak sebel  ????

Nah, sekarang dengarkan alasan mereka mengisi blog mereka dengan artikel hasil Co-Pas (PlaGiat!) tadi!

“…Buat menghemat waktu mas,…”
“… Biar gak capek-capek mikirnya,…”
“…Lebih efisien donk mas,…” dan lain-lain

Nah, alasan mereka itu ada benarnya juga loh! Ah, masa’ sih !?! Iya, coba lihat:

“…Buat menghemat waktu mas,…” Ini alasan yang sering digunakan.
“… Biar gak capek-capek mikirnya,…” Ini juga sangat sering didengar penulis loh! Dan lain-lain,…

Nah, apa sih manfaat PlaGiat itu? Ayo ditengok!

1)Lebih efisien dalam beberapa hal. Misalnya, diwarnet bira tagihan gak numpuk hanya gara-gara nulis artikel blog.
2)Untuk mengisi kekosongan artikel didalam blog setelah maintenance (perbaikan) selama beberapa hari. Dan lain-lain

Tapi, PlaGiat juga mendatangkan sisi negatif buat kita. Mau tahu???

1)Sang penulis merasa tidak dihargai karena seenaknya mengambil artikel seseorang tanpa ijin sang penulis.

2)Blog itu kehilangan harga (dalam hal ini visitors) karena mbah Google menolak menampilkan blog yang berisi artikel co-pas tanpa link referensinya (alamat blog artikel co-pas tadi).

3)Yang paling parah, bila mbah Google sudah marah besar, blog anda akan di banned secara sepihak! Bila blog itu tidak memberikan penghasilan bagi anda sih tidak masalah. Tapi, bila blog itu memberikan penghasilan bagi anda (via iklan di blog anda) anda tentu akan depresi berat dan harus mengulangi lagi dari nol. Benar-benar melelahkan bukan??? Dan lain-lain

Nah lho, gimana?? Setelah anda memahami sisi negatif dari PlaGiat ini, apakah anda masih coba-coba menjadi PlaGiat?? Say no to PlaGiat‼! 

This thread powered by : Dunia Para Blogger

Info Page Load Timer

Share on :


Related Post:

Anda sedang membaca artikel tentang Blogger Plagiat, Apa Kata Dunia? dan anda bisa menemukan artikel Blogger Plagiat, Apa Kata Dunia? ini dengan url http://info-aktual-komputer.blogspot.com/2012/03/blogger-plagiat-apa-kata-dunia.html, anda boleh menyebar luaskannya jika artikel Blogger Plagiat, Apa Kata Dunia? ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link Blogger Plagiat, Apa Kata Dunia? ini dan mengganti bahasa, dan judul dari artikel ini.

{ 3 komentar... read them below or add one }

Blogg ahmad mengatakan...

wah,kayaknya lebih banyak dampak negatif
daripada dampak positifnya

Indramayu Cyber Team mengatakan...

semangat kk :)

Indramayu Cyber Team mengatakan...

mendukung biar menang :D

Posting Komentar